Davide Brivio Tak Setuju BMW Motorrad Mau Beli Data Suzuki, Kenapa?
bigolive.fun– Manajer tim Trackhouse Racing, Davide Brivio, tidak begitu mendukung rencana BMW Motorrad yang ingin membeli data Suzuki GSX-RR sebelum terjun ke MotoGP. Menurut Davide Brivio, itu bukan strategi yang tepat dan efektif untuk BMW Motorrad yang kabarnya mau ikutan MotoGP pada 2027 mendatang. Sebagai orang yang lama berkecimpung di dunia MotoGP, ditambah statusnya sebagai mantan … Read more